29 Oct 2012

Fungsi VLookup (vertikal) Pada Ms. Excel

Fungsi Vlookup berarti ada tabel yang bentuk dari tabel adalah Vertikal, sehingga data yang bisa dipindahkan dari tabel bantu ke tabel utama adalah tabel yang berbentuk Vertikal

FUNGSI LOOKUP Memindahkan data dari tabel bantu ke tabel utama, dimana bentuk soal yang menggunkan rumus ini harus memiliki dua tabel yaitu Tabel Bantu dan Tabel Utama. Untuk tabel bantu memiliki dua bentuk yaitu VLookup & HLookup : 

Contoh Tabel
NO
Nama
Kelas
Nilai
1
A
I
49
2
B
II
59
3
C
III
70

Bentuk =Vlookup(text tabel utama, sorot semua isi dari tabel bantu (F4), indeks kolom yang dibutuhkan,) Contoh =Vlookup(A2, $D$2:$E$7,2,)

Setelah isi dari tabel bantu disorot baik yang vertikal maupun yang horizontal, kita di haruskan menekan tombol F4 dari Keyboard, yang maksud dan tujuannya, supaya data yang kita pindahkan tidak berubah-ubah atau dengan kata lain data dari tabel bantu “Absolut”

 
©Top 10 Iklan 2012 all reserved, theme design by Dadang Herdiana